Pages

Selasa, 30 September 2014

Laporan Praktikum II : Pembuatan dan Menejemen Tabel

BAB 1

Dasar Teori

Pengertian Tabel
Tabel merupakan elemen penting dalam sebuah database, tabel sendiri terdiri dari baris (row) dan kolom (column), dimana jumlah dan nama kolom harus didefinisikan dari awal. Sedangkan baris merupakan sebuah variabel yang dapat dihapus dan diisi kapanpun, sehingga jumlahnya selalu berubah sesuain dengan jumlah data didalamnya. Tiap kolom memiliki tipe data yang digunakan untuk membatasi data apa yang dapat diinputkan kedalam field tersebut

Unsur-unsru Seni Rupa

Karya seni rupa 2 (Dua) Dimensi baik analog maupun digital akan menjadi lebih baik jika memenuhi unsur-unsur berikut ini :
1. Titik
Titik merupakan unsur seni rupa yang paling sederhana. Karya seni rupa berupa gambar ataupun lukisan bermula dari titik. Layar komputer/PC/Laptop dapat dianalogikan dengan titik-titik 0 dan 1 (angka biner) karena itu untuk membentuk sebuah grafis di layar kita dibutuhkan titik-titik 0 dan 1 yang berturan sehingga bisa dilihat mata.

2. Garis
Garis meupakan pertemuan dari beberapa titik. Garis dapat dibagi menjadi 2 (Dua), yaitu:
  1. Garis Alamiah, yaitu garis cakrawala alam yang dapat dilihat sebagai batas antara permukaan laut dan langit.
  2. Garis Buatan, terdiri dari:
  • Garis yang sengaja dibuat, contohnya garis hitam pada gambar ilustrasi untuk menciptakan bentuk dan sosok (figur);

Kamis, 25 September 2014

Makna & Efek Psikologi Warna Untuk Desain

Dalam dunia desain baik itu UI maupun UX warna merupakan salah satu elemen penting dalam desain. Sebab sadar atau tidak, setiap warna akan memberikan efek psikologi tersendiri bagi suatu desain dan juga orang yang melihat. Oleh karena itu, perlu adanya pemahaman akan psikologi warna agar mempermudah seorang desainer dalam pemberian warna.
Warna merupakan sebuah atribut penting dalam sebuah desain. Warna memiliki arti tambahan, tetapi kereka tidak diatur. Orang-orang sejak lama telah memberikan arti yang berbeda-beda terhadap warna dan proses terus-menerus menghubungkan arti yang sama dengan warna yang sama lagi dan lagi adalah apa yang akhirnya memperkuat itu. Memilih warna yang tepat akan memberi kesan psikologis yang baik, namun perlu juga hati-hati dalam memilih warna karena tiap masyarakat memiliki pemahaman yang berbeda -beda. Berikut ini beberapa pengertian warna dan efek psikologi-nya :

Rabu, 24 September 2014

Tutorial Membuat Anime dengan Teknik Tracing

Software : CorelDraw X5

Apa itu teknik tracing? Silahkan dibaca sekilas mengenai teknik tracing.
Menggambar Clean UP dan Sisip
Menggambar Clean Up adalah membersihkan gambar dengan cara menjiplak pada animasi. sedangkan menggambar sisip adalah menyisipkan gambar, warna atau teks pada animasi. Pada proses ini lebih mudah dilakukan menggunakan komputer. Software yang dapat digunakan pada tahap ini adalah seperti yang telah disebutkan di atas.

Cara Menggambar Clean Up dan Sisip pada dasarnya adalah teknik menggambar yang biasa digunakan dalam pembuatan bahan animasi 2 dimensi (bidang datar) mulai dari pembuatan sketsa obyek gambar yang masih berupa goresangoresan kasar hingga terbentuknya garis tegas layout maupun garis-dalam pada obyek sampai penyisipan gambar, warna atau teks sehingga menghasilkan gambar yang indah seperti aslinya.

Selasa, 23 September 2014

Laporan Praktikum I : Perintah Dasar Database

BAB 1

Dasar Teori
Mengenal MySQL

MySQL merupakan perangkat lunak yang termasuk dalam DBMS (DataBase Management System). Perangkat lunak ini bermanfaat untuk mengatur dan mengelola data dengan cara yang sangat fleksibel dan efisien, sehingga tidak membuang-buanga waktu. Berikut ini beberapa aktivitas yang terkait dengan data yang dapat digunakan oleh perangkat lunak MySQL :
  1. Menyimpan data dalam tabel,
  2. Menghapus data dalam tabel,
  3. Mengubah data dalam tabel,
  4. Mengambil data yang tersimpan dalam tabel,
  5. Memungkinkan untuk memilih data tertentu yang diambil, serta
  6. Memungkinkan untuk melakukan pengaturan hak akses terhadap data.
MySQL banyak dipakai untuk kepentingan penanganan database karena selain handal